Selasa, 09 Oktober 2012

Studi kasus biologi bab 1


Jawab dengan jawaban ilmiah dan tidak mengundang pertanyaan lain!

1. Virus merupakan organisme yang memiliki karakteristik berbeda dengan 
  makhluk hidup lain. Virus merupakan peralihan antara makhluk hidup dan 
  benda mati yang bersifat aseluler.
    a. Jelaskan alasan mengapa virus dikatakan makhluk hidup!
    b. Jelaskan alasan mengapa virus dikatakan benda mati!
    c. Jelaskan alasan mengapa virus dikatakan bukan sel!

2. Virus salah satu organisme yang dapat menyebabkan penyakit pada 
  manusia. Penyakit yang disebabkan oleh virus sukar disembuhkan, 
  upaya yang tepat adalah melakukan pencegahan penyebaran virus 
  tersebut. Demam berdarah, flu burung, AIDS adalah beberapa penyakit 
  yang disebabkan oleh virus.
    a. Tuliskan nama virus penyebab penyakit diatas!
    b. Apa perantara penyebaran virus tersebut?
    c. Bagian tubuh mana yang diserang oleh virus tersebut?
    d. Apa upaya yang dilakukan untuk mencegah penyebaran penyakit 
        tersebut?

3. Seorang laki-laki mengidap penyakit jantung coroner. Dia melakukan 
  tindakan pengobatan dengan terapi khusus penyembuhan. Ternyata 
  pada jantungnya, terdapat kanker yang sudah stadium akhir.
  Contoh diatas merupakan permasalahan biologi pada tingkat organ. 
  Tuliskan dan jelaskan cabang-cabang biologi apa saja yang berkaitan 
  dengan kasus tersebut!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar